hampir 3 bulan sudah saya bekerja di perusahaan kecil ini. Yup saya bilang kecil karena hanya ada 5 pegawai yang merupakan anak perusahaan dari perusahaan besar bernama Darmex Group. ada bisikan hati untuk pindah pekerjaan, mencari yang lebih bonafit dan lebih pasti. tapi .. bukan sifat saya untuk berpindah-pindah, walau banyak rintangan pasti saya akan bertahan disini, sampai perusahaan ini besar, sampai proses produksi mulai dilakukan. sampai pabrik mulai berdiri dan semuanya sudah berjalan normal. disini pasti saya cepat tumbuh, jabatan cepat naik. hanya perlu bertahan dan bersabar masuk keluar hutan, eksplorasi awal memang sangat menyebalkan. tetap bersusah2 dulu sebelum bersenang2 kemudian :) saat2 ada di hutan, saat jalan jauh naik turun bukit, tidur di flying camp, mandi bab cuci di sungai yg ada buayanya. kadang aku berfikir .. inikah jalan yg saya pilih? terngiang kerjaan teman2 di jakarta, diatas kursi, di depan komputer, bisa pulang ke kontrakan, bersenda gurau bersama, jala...