ini kah yang indah?
inikah akhir dari semua cerita?
inikah akhir dari sebuah perjalanan dan penantian?
akankah semua berakhir dengan sempurna?
akankah tercipta kebahagiaan?
akankah menjadi nyata?
semua terasa indah
semua penat itu tak terasa
tergantikan oleh sesuatu yang memberikan kehangatan di dalam jiwa
tergantikan oleh tatapan matanya yang tajam
buktikan sumpah.
butakan semua kisah masa lalu
kubur erat-erat dalam kotak kenangan yang terkunci rapat
dengarkan jiwa
dengarkan hati
terbuka untuknya.
"berharap kisah ini akan lebih baik"
ku doakan.
:)
Comments